Contoh PTK Matematika MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA PADA POKOK BAHASAN OPERASI HITUNG CAMPURAN MELALUI IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN TUTOR SEBAYA DAN PENGGUNAAN LKS

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD NEGERI SAPTAMARGA 03 B SEMARANG TAHUN  PELAJARAN  2006/2007 DALAM  MENYELESAIKAN   SOAL   CERITA   PADA  POKOK BAHASAN  OPERASI HITUNG CAMPURAN MELALUI IMPLEMENTASI  PEMBELAJARAN  TUTOR SEBAYA DAN PENGGUNAAN  LKS.


A. Latar Belakang Masalah


Dalam kehidupan sehari-hari sering dijumpai berbagai permasalahan dan setiap permasalahan tentu memerlukan suatu    pemecahan    atau penyelesaian. Ada masalah-masalah dalam kehidupan sehari-hari yang tidak dapat  diselesaikan  dengan  menggunakan  matematika.  Tetapi  tidak  sedikit pula masalah yang dapat diselesaikan dengan menggunakan matematika. Masalah-masalah  yang  berkaitan  erat   dengan  berbagai  aspek  kehidupan sehari-hari  di  masyarakat  mengindikasikan bahwa    penguasaan    dan pemahaman pelajaran  matematika yang berkaitan erat dengan kehidupan di masyarakat sangatlah penting.  Misalnya penggunaan dan pemanfaatan uang, waktu. Masalah dalam dunia perdagangan  yang mencakup jumlah, selisih, rugi laba, potongan harga, dan bunga. Masalah-masalah  pengukuran seperti jarak, waktu, keliling, luas, volume, kecepatan dan lain-lain.



Agar kelak siswa mampu menghadapi dan menyelesaikan permasalahan yang berkaitan erat dengan berbagai aspek dalam kehidupan sehari-hari maka sejak dini perlu diberi bekal yang cukup melalui pendidikan di  sekolah-sekolah.  Di   sekolah  siswa  mengikuti  kegiatan  pembelajaran berbagai macam mata pelajaran. Pelajaran-pelajaran tersebut diharapkan dapat dijadikan bekal dalam kehidupannya kelak.

Khusus dalam  pembelajaran  matematika  para  siswa  banyak  diberi masalah-masalah  yang  berkaitan  dengan  matematika.  Permasalahan  yang


Untuk file lengkapnya silahkan klik di sini

comment 0 komentar:

Posting Komentar

Delete this element to display blogger navbar

 
© Semua Tentang Pendidikan | Design by Blog template in collaboration with Concert Tickets, and Menopause symptoms
Powered by Blogger